BANJARMASIN – Program Studi Manajemen Bisnis Syariah (MBS) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin kembali menjalin sinergi strategis dengan otoritas keuangan. Pada Rabu, 22 Oktober 2025, rombongan mahasiswa MBS melaksanakan kegiatan Study Visit ke Kantor Perwakilan Bank …

