BANJARMASIN – Program Studi Manajemen Bisnis Syariah (MBS), Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin sukses menggelar ajang MBS Expo 2025. Kegiatan yang berlangsung meriah ini dilaksanakan di Gedung Percontohan FEBI pada tanggal 11 November 2025. MBS Expo …

